Thursday, December 5, 2019
Lip Bullet BLP - ALL SHADES
Monday, December 2, 2019
Lakmé 9to5 Reinvent Primer+Matte Cushion Foundation Review
Senangnya mulai banyak brand kosmetik meluncurkan cushion foundation dengan harga jual kompetitif sehingga beauty enthusiasts punya beragam pilihan sesuai kebutuhan. Terbaru, Lakmé Makeup memperkenalkan Lakmé 9to5 Reinvent Primer+Matte Cushion Foundation.
Thursday, November 21, 2019
Osaka Aquarium Kaiyukan
Aquarium, kebun binatang, atau amusement park biasanya tidak absen dalam susunan perjalanan saya ke luar negeri. Saya pun tak luput memasukkan Osaka Aquarium Kaiyukan dalam itinerary kunjungan ke Osaka untuk pertama kalinya.
Thursday, November 7, 2019
Berjumpa Flamingo di Ueno Zoo
Bagi yang pertama kali menginjakkan kaki di Tokyo, saya merekomendasikan Ueno Park sebagai salah satu tempat yang wajib dikunjungi. Ueno Park menawarkan beragam aktivitas: berkunjung ke museum, bersantai di taman, hingga main ke kebun binatang Ueno Zoo.
Thursday, October 31, 2019
Pesona %Arabica Arashiyama
Saat memilih Kyoto sebagai salah satu tujuan trip 9 hari ke Jepang akhir September lalu, tujuan utama saya hanyalah %Arabica yang berlokasi di Arashiyama. Rasa penasaran akan rasa kopi dan bonus pemandangan yang syahdu, mengantar saya menginjakkan kaki di %Arabica.
Saturday, September 7, 2019
Instant Glowing dengan ERHA TRUWHITE Ultimate Radiance Treatment
Jika selama ini saya mengira exfoliasi pada perawatan kulit sehari-hari sudah cukup mengangkat sel kulit mati, ternyata saya keliru. Treatment untuk mengangkat sel kulit mati di klinik kecantikan rupanya juga diperlukan.
Monday, September 2, 2019
Maybelline Sensational Liquid Matte in BEST BABE Review
Diam-diam Maybelline meluncurkan matte liquid lipstick terbaru, yaitu Maybelline Sensational Liquid Matte. Entah hanya perasaan saya saja, munculnya liquid lipstick ini tampak bersamaan dengan Make Over Powerstay Vivid Waterlite Lip Stain sehingga agak out of the spotlight.
Monday, August 26, 2019
For Skin's Sake Premium Round Cotton Pads
Senang sekali saat mengetahui ada brand skincare yang menganggap kapas adalah urusan "serius". For Skin's Sake, brand skincare lokal yang terkenal dengan serumnya, meluncurkan kapas yang terbuat dari 100% organic cotton dengan harga terjangkau.
Thursday, August 22, 2019
Aveeno Daily Moisturizing Lotion Review
Selama ini Aveeno dikenal sebagai body care untuk dewasa, bayi, dan anak-anak yang umumnya berkulit sensitif. Harganya yang di atas rata-rata produk sejenis membuat saya penasaran dengan performanya. Apa benar sebagus itu kualitas produk Aveeno, terutama Aveeno Daily Moisturizing Lotion?
Monday, August 19, 2019
Make Over Powerstay Vivid Waterlite Lip Stain in KISS BANG
Make Over ini sepertinya selalu menjadi paling terakhir dalam merilis produk dibandingkan dengan Wardah Beauty dan Emina. Jika Wardah memiliki Wardah Everyday Cheek & Lip Tint sedangkan Emina dengan Emina Magic Potion Lip Tint, Make Over merilis Make Over Powerstay Vivid Waterlite Lip Stain bertepatan dengan hari ulang tahun Make Over yang ke-9.
Monday, August 12, 2019
Sensatia Botanicals Pouty Lips Sugar Lip Scrub
Liburan ke Bali terasa kurang lengkap jika tidak mampir ke outlet skincare asli Bali. Kali ini saya singgah ke Sensatia Botanicals yang berlokasi di Trans Studio Mall Bali, Denpasar. Sensatia Botanicals Sugar Lip Scrub ini adalah salah satu produk yang saya beli.
Friday, August 9, 2019
Sarapan Plant Based ala KYND Community
Akhirnya, saya berkunjung ke restoran favorit Jennifer Bachdim ini. Lokasi KYND Community tidak terlalu jauh dari hotel, sekitar 10 menit berjalan kaki. Tampilan pink pastel bernuansa tropical tentunya menarik perhatian.
Friday, July 19, 2019
Santai Sore di Tropicola
Tropicola telah menjadi salah satu beach club yang sedang ramai dikunjungi pada turis di Bali. Dominasi warna kuning nan segar pada interior dan banyaknya titik Instagenic yang mampu mempercantik feed Instagram menjadi daya tarik Tropicola.
Thursday, June 20, 2019
Emina Cheek Lit Cream Blush in Nudie Brown Review
Akhirnya, saya memutuskan membeli liquid blush on keluaran Emina ini setelah maju-mundur sekian lama. Alasannya, ada pilihan warna yang lebih wearable dan sesuai selera.
Monday, June 17, 2019
STUDIO TROPIK Balance Priming Water Review
Setelah sukses dengan priming water pertama yang diproduksi oleh brand lokal, STUDIO TROPIK meluncurkan #Balance Priming Water yang ditujukan kepada pemilik kulit berminyak dan acne prone. Seems like meets my need, and I bought it!
Thursday, June 13, 2019
Tips Liburan Nyaman ke Bali saat High Season
Libur lebaran kemarin saya kembali ke Bali dan menginap di area Petitenget, Seminyak. Tahu kan, Bali merupakan destinasi liburan favorit orang Indonesia. Pastinya mau ke mana-mana di Bali berujung macet, padat pengunjung, dan antri panjang. Berkat pengalaman tersebut, saya mau berbagi tips nyaman liburan ke Bali saat high season.
Monday, June 10, 2019
Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion N30 Review
The wait is over! Menyusul saudarinya Emina dan Wardah, akhirnya Make Over merilis produk complexion berupa cover cushion: Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion, yang dirilis eksklusif melalui Sociolla.
Friday, May 24, 2019
Ramadan Staycation di Best Western Premier The Hive - Jakarta
Bulan Ramadan staycation di hotel? Kenapa engga? Ini merupakan pengalaman perdana saya menginap di hotel saat bulan puasa. Ternyata, seru juga dan nggak kalah dibandingkan staycation pada hari biasa.
Wednesday, May 22, 2019
L’oreal Paris UV Perfect Matte & Fresh SPF50/PA++++ Review
Siapa yang membeli produk suncreen terbaru dari L’oreal Paris karena packaging yang menggemaskan? Saya! Saya bersedia menghentikan sementara pemakaian Biore UV Aqua Rich Watery Essence demi mencoba si hijau bernama L’oreal Paris UV Perfect Matte & Fresh SPF50/PA++++.
Thursday, May 16, 2019
Lakmé Absolute Reinvent x Anggie Rassly Precision Marble Eyebrow Kit Marble Grey
Selain lipstick dan face palette, brand kosmetik lokal gencar meluncurkan produk pensil alis yang bisa diputar dan dilengkapi dengan spoolie. Tetapi, Lakmé Absolute Reinvent bekerja sama dengan brow stylist kondang Anggie Rassly merilis pensil alis klasik yang menggabungkan dua warna.
Wednesday, May 15, 2019
Membeli Rumah dari Secangkir Kopi
Siapa bilang membeli rumah itu sulit, terutama bagi mereka para generasi milenial? Sebenarnya, membeli hunian tidaklah sesulit yang dibayangkan apabila memiliki niat dan mau mengubah gaya hidup berfoya-foya.
Monday, May 13, 2019
Silcot Sponge Touch Moisturizing Cotton (Uruuru Cotton)
Ternyata, kapas memegang peranan penting dalam skincare routine. Nggak hanya membantu membersihkan sisa makeup tetapi juga mengaplikasikan skincare berbentuk cair. Salah satu kapas terbaik yang pernah saya gunakan adalah Silcot Sponge Touch Moisturizing Cotton (Uruuru Cotton).
Friday, May 10, 2019
Cerahkan Kulit dengan ERHA21 TruWhite Activator Body Series
Bekerja dalam ruangan ber-AC sungguh memberikan kenyamanan, tidak perlu berpeluh keringat dan berbau matahari. Tetapi, ada kekurangannya nih, yaitu kulit cenderung lebih kering dan berpotensi bersisik. Belum lagi polusi udara yang kian mengkhawatirkan dan memicu kulit menjadi kusam.
Monday, April 22, 2019
Maybelline SuperStay Matte Ink™ City Edition in Delicate Review
Akhirnya, Maybelline menambahkan delapan warna baru untuk produk Maybelline SuperStay Matte Ink yang lebih wearable untuk daily makeup! Saya menjatuhkan pilihan pada shade 225 Delicate, yang namanya serupa dengan judul lagu Taylor Swift.
Monday, April 15, 2019
Jaga Kesehatan dengan Racikan Alami Herbana
Siapa yang nggak bisa hidup tanpa suplemen vitamin? Jujur, saya ketergantungan dengan suplemen vitamin supaya menunjang daya tahan tubuh dan nggak mudah sakit. Sejak tahun lalu, saya berkenalan dengan Herbana dan merasakan manfaat yang lebih baik dengan mengkonsumsi suplemen vitamin dari bahan-bahan alami.
Monday, April 1, 2019
ESQA Travel Collection: Blush & Mini Lip Gloss Review
Salah satu brand lokal yang memiliki branding cukup kuat adalah ESQA Cosmetics, yang mengusung konsep kosmetik vegan pertama di Indonesia. Ketika produk ESQA diskon 50% di Sociolla, saya pun tergoda untuk mencoba travel sized blush dan mini lip gloss.
Saturday, March 23, 2019
Kuliner Hits di Seminyak & Canggu
Wednesday, March 20, 2019
Eksplorasi Rasa Kuliner Hits Tokyo
Kedua kali ke Tokyo, saya berencana menjajal beberapa kuliner hits yang ramai diperbincangkan di social media. Saya pun menyiapkan diri, salah satunya melakukan reservasi dua pekan sebelum jadwal keberangkatan ke Tokyo, Jepang.
Saturday, March 16, 2019
Tunda Penuaan Kulit dengan ERHA21 Age Corrector Series
Penggemar film trilogi The Mummy tentu ingat sosok Emperor Han yang bangkit dari kubur dan memburu keberadaan Elixir of Life, yang diyakini bisa bikin jiwa abadi dan tidak menua. Keinginan untuk menolak tua ini memicu pelaku bisnis kecantikan untuk meracik skincare yang memperlambat penuaan, salah satunya ERHA.
Thursday, March 14, 2019
Japan Beauty Haul 2019 (GIVEAWAY!)
Kali kedua ke Jepang dan menginap di Tokyo, saya lebih terencana dalam menyusun daftar belanjaan. Saya mengecek produk kecantikan yang biasa ditawarkan oleh para akun jastip di Instagram dan membaca rekomendasi beauty portal Cosme.
Monday, March 11, 2019
Atasi Masalah Kulit dengan CALLISTA Online Skin Expert
Kalau kata orang teknologi itu memudahkan, ternyata benar adanya. Sekarang nggak perlu lagi datang ke klinik kecantikan untuk konsultasi masalah kulit. Online aja! Cobain layanan CALLISTA Online Skin Expert, dijamin akan menghemat waktu kamu.
Monday, March 4, 2019
Rekomendasi Lip Gloss Brand Lokal
Sumber: Flipkart |
Popularitas matte liquid lipstick terancam goyah. Pasalnya, brand kecantikan lokal mulai ramai meluncurkan produk lip gloss sejak tahun lalu. Tren lip gloss yang sempat digandrungi pada awal 2000-an, bakal kembali hits nih!
Thursday, February 28, 2019
Koleksi Penuh Cinta L’OCCITANE x Rifle Paper Co
Bingung mencari hadiah untuk orang tersayang? Ingin memberikan sesuatu yang berbeda namun bermanfaat untuk si penerima? Koleksi body care terbaru L’Occitane x Rifle Paper Co patut dipertimbangkan.
Thursday, February 21, 2019
Fanbo Ultra Satin Lip Review
Tampil berbeda di tengah gempuran produk lip gloss brand lokal, Fanbo Cosmetics menghadirkan bullet lipstick klasik, yakni Ultra Satin Lip yang termasuk dalam rangkaian Fanbo Precious White.
Monday, February 18, 2019
Purbasari Ultra-Smooth Brow Liner in Soft Black Review
Brand kosmetik lokal mulai meluncurkan pensil alis yang tidak perlu diraut, yakni pensil alis automatic atau retractable (bisa diputar). Dengan kemasan yang serupa dengan pensil alis brand kosmetik Korea namun dengan harga yang lebih terjangkau, Purbasari Ultra-Smooth Brow Liner patut dilirik.
Thursday, February 14, 2019
Petite France, Lokasi Syuting Running Man
Pengaruh Running Man berhasil membuat saya menjejakkan
kaki ke Petite France, salah satu lokasi syuting variety show ini. Bangunan
khas pedesaan di Eropa begitu memanjakan mata dan sangat Insta-worthy.
Thursday, February 7, 2019
Berkunjung ke Nami Island
Tampaknya siapapun yang traveling ke Korea Selatan, merasa sayang untuk melewatkan Nami Island yang terkenal berkat drama Korea "Winter Sonata". Meskipun saya tidak mengikuti alur Winter Sonata, saya tetap menyempatkan waktu berkunjung ke Nami Island.
Monday, February 4, 2019
Avoskin Miraculous Refining Toner Review
Meskipun sudah rutin double cleansing, masking, dan pakai sunscreen setiap hari, sekalipun saya belum pernah memasukkan exfoliating toner dalam skincare routine. Namun, ketika brand skincare asal Yogyakarta, Avoskin merilis produk exfoliating toner yang bisa digunakan pemilik kulit berminyak dan acne prone, saya pun kepincut untuk mencoba.
Thursday, January 17, 2019
Tokyo DisneySea
"If you can dream it, you can do it," begitu ungkapan lawas dari Walt Disney, tokoh di balik kerajaan bisnis hiburan Disney. Saya melalui masa kecil dengan menonton kartun Mickey Mouse, membaca komik Donald Duck, dan mengoleksi pernak-pernik Disney. Saya pun bercita-cita ingin mengunjungi salah satu lokasi atraksi Disney. Impian tersebut terwujud berbelas tahun kemudian.
Monday, January 14, 2019
The Body Shop Tea Tree Skin Clearing Clay Mask
Pemilik kulit berminyak dan acne prone boleh berbesar hati karena ada clay mask dari The Body Shop untuk mengatasi kilap minyak berlebih pada wajah. Kenalan dengan The Body Shop Tea Tree Skin Clearing Clay Mask, yuk!
Thursday, January 10, 2019
Elodee, Restoran Asian Twist ala Crazy Rich Asians
Berawal dari keinginan nongkrong di Owl Cafe, Gandaria City Main Street lantai UG pada libur Tahun Baru lalu, saya kaget menemukan Owl Cafe telah berganti menjadi Elodee Restaurant & Bar. Restoran baru yang sangat menarik perhatian dengan untaian bunga anggreknya dan mengingatkan saya dengan setting film Crazy Rich Asians.
Monday, January 7, 2019
Review L’oreal Paris Voluminous Lash Paradise
Selain lipstick, maskara adalah benda wajib di dalam makeup pouch. Nggak pakai eyeliner atau eyeshadow nggak masalah. Cukup pakai maskara untuk memberikan tampilan mata yang lebih segar dan “hidup”.
Friday, January 4, 2019
New Year's Eve Staycation at Posto Dormire Hotel
Siapa yang menyangka area Grogol, Jakarta Barat memiliki hotel kekinian nan Instagrammable? Tak sengaja menelusuri aplikasi online booking, saya menemukan Posto Dormire Hotel, boutique hotel yang terletak berseberangan dengan kampus Trisakti, Grogol.
Subscribe to:
Posts (Atom)